Posted by : Hurairoh Rhomodon
Selasa, 15 Maret 2016
Pengertian Integral
Integral merupakan antiturunan. Jika F(x) adalah fungsi umum yang bersifat = F'(x) = (x), maka F(x) merupakan antiturunan atau integral dari (x). Dimana pengintegralan fungsi (x) terhadap x dinotasikan sebagai berikut.
dengan :
(x)dx = unsur integrasi, dibaca “integral (x) terhadap x”
(x) = fungsi integran (yang diintegralkan)
F(x) = fungsi integral umum yang bersifat F’(x) = (x) (fungsi asal, fungsi pokok)
C = konstanta pengintegralan
Rumus umum dalam pengintegralan fungsi (x) adalah :
dimana n ≠ - 1 dengan C suatu konstanta
(x)dx = unsur integrasi, dibaca “integral (x) terhadap x”
(x) = fungsi integran (yang diintegralkan)
F(x) = fungsi integral umum yang bersifat F’(x) = (x) (fungsi asal, fungsi pokok)
C = konstanta pengintegralan
Rumus umum dalam pengintegralan fungsi (x) adalah :